Senin, 10 Oktober 2016

Saya Kembali Dari Pertapaan

Hahahaha....Saya sudah 2 tahun melupakan blog ini. Tidak tahu mengapa tiba-tiba ingat kembali blog pertama tempat saya menulis. Ketika membaca isi blog ini, saya seperti kembali bernostalgia dengan masa lalu saya. Yaelah masa lalu. Ia masa lalu. Banyak kisah di dalamnya yang tidak pernah dilupakan. Kisah pernah naksir seseorang, masa masih ababil, masa penuh usaha untuk mencapai sesuatu, dan masih banyak lagi. Semua kisah-kisah itu, saya tidak bisa ungkapkan dengan kata-kata. Cukup saya seorang diri yang tahu. Baiklah cukup waktunya untuk curcol. Sekarang back to the topik. Saya berencana kembali menumbuhkan blog ini kembali. Saya ingin bebagi kisah di dalamnya. Supanya anak-cucu saya bisa membaca ke depannya. Rupanya kakek atau bapaknya dulu suka menulis berbagai curhat. Saya ingin sekali menulis berbagai cerita di blog ini. Tapi, mungkin bukan sekarang. karena, saya belum menulis satupun artikel di dalamnya. Tapi saya janji tidak sampai dalam seminggu akan kembali menulis di blog ini kembali. Waiting my new article certainly it will be interesting.

Rabu, 15 Mei 2013

Kurangnya penghargaan terhadap karya anak bangsa



Pemuda-pemudi Indonesia adalah merupakan orang-orang pintar dan inovativ di bidangnya  masing-masing dan dunia  internasional mengakui hal tersebut.Beberapa contonya adalah bapak presiden kita B.J habibie yang merupakan lulusan Technische Hochschule Die Facultaet Fue Maschinenwesen, Aachen, Jerman. Dimana ian menemukan bagaimana rambatan titik krack itu bekerja. Perhitungannya sungguh rinci, sampai pada hitungan atomnya. Oleh dunia penerbangan, teori Habibie ini lantas dinamakan krack progression. Dari sinilah Habibie mendapat julukan sebagai Mr. krack.Dan beberapa bulan terakhir ini dunia otomotif  Indonesia geger dengan penemuan mobil listrik “Ferrari” Tucuxi, Danet Suryatama,Yang merupakan jebolan ITS yang meraih gelar doktor di Michigan, Amerika Serikat.Tapi sayangnya karya tersebut di plagiat tanpa seizinnya.
    Dari kedua contoh diatas kita dapat mengetahui bahwa karya anak bangsa Indonesia sangat di hargai dan sangat inovative.Tetapi pertayaan saya mengapa karya anak bangsa tersebut lebih berkembang dan di hargai di luar negeri di bandingkan di tanah kelahirannya sendiri.Seperti pada contoh pertama dimana B.J habibie karyanya lebih banyak di hargai di luar negeri di bandingkan di Indonesia yang karyanya Cuma 2 jenis pesawat.Sedangkan pada contoh kedua adalah seorang anak bangsa yang mati-matian membuat mobil yang inovativ malah di plagiat oleh pemerintahnya sendiri tanpa seizin pembuatnya.Dari sana saya bisa mengambil kesimpulan bahwa pemerintah Indonesia kurang menghargai karya anak bangsa.Pemerintah Cuma tahu bagaimana bisa mendapatkan uang dari karya tersebut.Tanpa mengetahui bagaimana jerih payah sang pembuatnya dan pemerintah Indonesia lebih tahu “JADI” tanpa mengetahui bagaimana proses pembuatannya dan bagaimana seseorang berjerih payah untuk mebuat karya tersebut.
Sekarang ini banyak mahasiswa Indonesia yang lebih bersinar namanya di luar negeri di bandingkan di Indonesia.Salah satu contohnya seperti kita ketahui bersama banyak mahasiswa Indonesia bersprestasi yang bersekolah di Singapura bukan dengan beasiswa dari Indonesia tetapi dari pemerintah Singapura.Dari sini kita bisa megambil kesimpulan kecil bahwa pemerintah Indonesia kurang menghargai mahasiwa yang berpestasi.Apalagi karya-karya mahasiwa tersebut pemerintah Indonesia kurang menghargainya dan mendukung secara material.Malah kebayakan yang membiayai penelitian bagi mahasiswa yang berasal dari Indonesia bukan dari pemerintah Indonesia tetapi dari luar negeri.Tapi ketika hasil penelitianya tersebar di media masa internasional baru pemerintah Indonesia mengklaim bahwa yang mendukung segala penelitian yang di adakan mahasiswa tersebut selama ini adalah pemerintah Indonesia.Dari sini saya bisa mengambil sedikit pencerahan bahwa kadang-kadang pemerintah Indonesia cuma numpang tenar.
 Meskipun demikian beberapa terobosan yang dilakukan pemerintah saat ini di tingkat SMU seperti dengan di adakannya beberapa contohnya lomba Karya Ilmiah Remaja d.Hal-hal seperti ini dapat kita ketahui bahwa perhatian pemerintah terhadap penelitian-penelitian anak bangsa mulai terasa.Tetapi saya berharap perhatian pemerintah Indonesia  jangan hanya bertahan sampai di tingkat SMU.Tetapi di tingkat Universitas.

CINTA SEJATI


Dari sabang sampai merauke
Saya trus mencari banyangan dirimu
Saya trus mengikuti setiap jejak bayanganmu
Saya telah mencari engkau di plosok negeri ini,
dari kampung ke kampung,dari kota metropolitan ke metropolitan yang lain
Tapi bayanganmu yang kelihatan,engkau tak pernah menunjukkan bentuk nyatamu
Hari berganti hari,bulan berganti bulan dan tahun berganti tahun
Aku trus mencari banyangmu tapi aku tak pernah bisa menangkapnya.
Ketika saya lelah mencari bayanganmu
Tiba-tiba engkau muncul bagaikan setan di siang bolong
Engkau datang dari tempat yang saya jejaki tiap hari,
di tempat dimana saya mengadu nasib ke depannya
Tapi mengapa saya tidak pernah menemukan dirimu dahulu
Kenapa engkau baru memperlihatkan dirimu ketika saya lelah dan putus asa mencari engkau
Tapi sampai kapanpun aku tak akan melepaskan dirimu lagi my true love

KEHANGATAN CINTA


Rasa dingin ini menusuk sampai ke sendi-sendi tulangku
Aku tak bisa berkata apa-apa
Hanya bisa menahan rasa dingin ini
Deyut nadiku terasa berhenti sesaat
Aku hanya bisa bisa berkata sepatah dua patah kata
Kadang nafas ini berhenti sesaat
Tapi
Ketika aku memandang fotomu yang saya taruh di atas meja belajarku
Sepertinya aku merasakan pelukan hangatmu
Yang membuat rasa dingin ini menjadi sebuah kehangatan
Ketika saya membayangkan kecupan bibir tipismu yang melayang di bibir ini
Deyut nadi ini berasa berdeyut kencang dan nafas ini berubah menjadi teratur.

Minggu, 17 Maret 2013

Penyesalan


Hanya hanya bisa membisu dengan semua apa yang terjadi saat ini
Yang ada hanya penyesalan
Mungkin jika ada jam waktu saya akan memutarnya kembali
Saya ingin kembali ke masa yang suram itu
Saya ingin mempaiki kesalahan itu
Tapi semuannya itu tak gunannya
Semua kejadian yang terjadi di masa lampau itu tidak perlu di tangisi lagi
Yang ada sekarang ini hanya bisa meratapi nasib di balik jeruji besi
Yang ada hanya bisa meratapi nasib di tengah-tengah para gerombolan para tikus-tikus
Yang ada sekarang ini hanya bisa pasrah menikmati namanya jeruji besi
dan merasakan suasana dingin penjara
Dan ketika keluar dari penjara ini
Saya hanya bisa pasrah ketika kembali di tengah-tengah masyarakat dengan tambah sebuah gelar
“KORUPTOR”… “KORUPTOR”





Kamis, 01 November 2012


LEPERS

Close up before the battle
No stigma showed
No erosion of facial cartilage
Of joint of hands
There must have been
A silent wasting
A progressive loss
A numbness without pain
At least that illness
We could understand
For centuries the only cure
Was the need to kill to bathe in the blood of children
To be saved

We saw the fighting distatly
On television
Forked tongues blackening
Defoliated hills

It must have happned something like that
It must have been
Rank on rank returning regiments like that..

No lesion visible
The boots in step protest